Jelaskan tentang pengertian konfigurasi elektron dan tuliskan aturan konfigurasi konfigurasi elektron
1. Jelaskan tentang pengertian konfigurasi elektron dan tuliskan aturan konfigurasi konfigurasi elektron
Jawaban:
Konfigurasi elektron adalah susunan elektron pada subkulit atom dalam orbital atom atau molekulnya. Harus diingat bahwa masing-masing orbital memiliki batas elektron yang dapat mengisinya. Berikut penjelasannya.
Penjelasan:
Semoga Membantu
2. soal konfigurasi elektron. I jumlah elektronnya 53, konfigurasi elektronnya?
53X = 2.8.18.18.7
.............
3. konfigurasi elektron berikut ini yang merupakan konfigurasi elektron dari unsur alkali adalah
Unsur alkali mempunyai elektron valensi 1 atau berakhir pada sub kulit s1
Contoh
Li = 1s2 2s1
Na = 1s2 2s2 2p6 3s1
4. konfigurasi elektron 82pb jumlah kulit dan elektron valensikonfigurasi elektron 12mg+² jumlah kulit dan elektron valensi
Jawaban:
2,8,18,32,18,4
12Mg = 2 8 2 memiliki elektron valensi = 2, melepas 2 elektron.
Penjelasan:
maaf klo slah
5. Konfigurasi elektron terbagi menjadi 2 yaitu konfigurasi elektron berdasarkan … dan
Jawaban:konfigurasi elektron menurut aturan aufbau dan konfigurasi model bohr
Penjelasan:
6. apa itu Elektron valensi dan Konfigurasi elektron?
e.val adalah jumlah elektron pada kulit terluar
konfigurasi e. adalah susunan elektron pada kulit atom.semakin banyak elektron maka semakin rumit penataannya didalam atom. penataan elektron dalam atom dinamakan konfigurasi elektron,
konfigurasi elektron mempunyai 3 azaz yaitu: azaz aufbau, hund dan pauli,.
7. lengkapi tabel berikut! 1.Unsur 20Ca Konfigurasi elektron? Perubahan elektronnya melepas/menerima elektron? Konfigurasi stabil? Ion yg terbentuk? 2.Unsur 35Br Konfigurasi elektron? Perubahan elektronnya melepas/menerima elektron? Konfigurasi stabil? Ion yg terbentuk? 3.Unsur 8O Konfigurasi elektron? Perubahan elektronnya melepas/menerima elektron? Konfigurasi stabil? Ion yg terbentuk? 4.Unsur 13Al Konfigurasi elektron? Perubahan elektronnya melepas/menerima elektron? Konfigurasi stabil? Ion yg terbentuk? 5.Unsur 19K Konfigurasi elektron? Perubahan elektronnya melepas/menerima elektron? Konfigurasi stabil? Ion yg terbentuk? Tolong kak... Sekian terimakasih....
1.20ca: 2.8.10
melepas 2
2.8.8
co2+
2.35br: 2.8.18.7
menerima 1
2.8.18.8
br-
3.8o: 2.6
menerima 2
2.8
o2-
4.13al: 2.8.3
melepas 3
2.8
al+3
5.19k: 2.8.9 → 2.8.8.1
melepas 1
2.8.8
k+
8. tentukan konfigurasi elektron beserta elektron valensinya (konfigurasi elektron bohr)Bantu Kak...
Jawaban:
1.ikan lele=bertelur
2.kupu-kupu= kepompong
3.belut=bertelur
4.kucing=melahirkan
5.kuda laut=melahirkan
9. Tulislah konfigurasi elektron menggunakan konfigurasi elektron gas mulia
a. [He] 2s2 2p4
b. [Ne] 3s2 3p2
c. [Ne] 3s2 3p5
d. [Ar] 4s2
e. [Ar] 3d1 4s2
f. [Ar] 3d6 4s2
g. [Ar] 3d10 4s1
h. [Ar] 3d10 4s2 4p3
i. [Ar] 3d10 4s2 4p4
k. [Kr] 4s1
l. [Kr] 4s2 4p1
m. [Kr] 5s24d10 5p2
10. Tolong jelaskan apa itu konfigurasi elektron, elektron valensi, dan cara mencari konfigurasi elektron suatu unsur
elektron valensi adalah jumlah elektron yang terdapat pada kulit terluar1.konfigurasi elektron: banyaknya maksimal elektron di setiap satu kulit 2.elektron valensi:elektron dari suatu atom yang terletak di kulit terluar 3.cara mencari konfigurasi elektron:2.(urutan kulit pangkat dua) misal :2.(1pangkat dua)=2.1=2 pada kulit ketiga maksimal jumlah elektronya bisa berjumlah 8atau18
11. Tentukan konfigurasi elektron dari 3Li ukan konfigurasi elektron dari
konfigurasi elektron dari 3Li = 1s2 2s1
12. konfigurasi elektron apa yang serupa sifatnya dengan konfigurasi elektron 2 8 1
maksudnya kaya gini ?
11Na : 2 . 8 . 1
13. konfigurasi elektron Cl adalah 2 8 7 ,konfigurasi elektron K adalah?
Jawaban:
Konfigurasi atom K berdasarkan kulit
₁₉K = 2 8 8 1
Konfigurasi atom K berdasarkan subkulit
₁₉K = 1s² 2s² 2p⁶ 3s² 3p⁶ 4s¹
14. Konfigurasi elektron berikut yang merupakan konfigurasi elektron logam alkali adalah
Jawaban:
C. [Kr] 5s1
#Semogamembantu:)
15. Tentukan konfigurasi elektron dari konfigurasi elektron 32 dan 51
Jawaban:
tertera
Penjelasan:
tertera smg membantu
16. Konfigurasi elektron berdasarkan subkulit lebih akurat dibandingkan dengan konfigurasi elektron berdasarkan kulit. Jika konfigurasi elektron berdasarkan subkulit untuk 28Ni diubah menjadi konfigurasi elektron berdasarkan kulit, maka diperoleh ....
Jawaban:
Pada atom 28Ni, jumlah elektron pada setiap kulit adalah K berjumlah 2, L berjumlah 8, M berjumlah 16 dan N berjumlah 2.
Penjelasan:
Urutan konfigurasi elektronnya adalah 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d8 atau [Ar] 4s2 3d8.
Namun, jika berdasarkan subkulit. Maka :
Subkulit K = 2
Subkulit L = 8
Subkulit M = 16
Subkulit N = 2.
17. konfigurasi elektron dari elektron 73Ta
Jawaban:
Cara mengerjakan konfigurasi elektron adalah dengan mengkalkulasikan berdasarkan kulitnya mulai dari K,L,M,N
Konfigurasi elektron dari 73(Ta)
1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s2 3d10 4p6 5s2 4d10 5p6 6s2 4f14 5d3
Penjelasan:
maaf kalo salah
18. Tuliskan konfigurasi elektron dan konfigurasi elektron kulit dari hidrogen!
Jawaban:
Kulit K=2
SubKulit = 1s²
Penjelasan:
19. konfigurasi elektron berikut yang merupakan konfigurasi elektron dari logam alkali adalah
Konfigurasi elektron logam alkali adalah
₃Li = 2. 1
₁₁Na = 2. 8. 1
₁₉K = 2. 8. 8. 1
₃₇Rb = 2. 8. 18. 8. 1
₅₅Cs = 2. 8. 18. 18. 8. 1
₈₇Fr = 2. 8. 18. 32. 18. 8. 1
Pembahasan[tex]\boxed{\boxed{\bold{Konfigurasi~Elektron~Kulit~(Neils~Bohr)}}}[/tex]
Berdasarkan teori Neils Bohr bahwa setiap elektron terdiri atas inti atom yang dikelilingi oleh beberapa kulit atom. Elektron yang mengelilingi inti atom menempati lintasan-lintasan tertentu. Lintasan elektron ini disebut dengan kulit atom. Setiap kulit atom terdapat jumlah elektron maksimal yang dapat ditempati. Menurut Bohr, jumlah elektron maksimal yang dapat menempati setiap kulit atom dapat dihitung dengan rumus 2[tex]n^{2}[/tex].
Kulit K (n = 1) maksimum 2 . 1 = 2 elektron
Kulit L (n = 2) maksimum 2 . 4 = 8 elektron
Kulit M (n = 3) maksimum 2 . 9 = 18 elektron
Kulit N (n = 4) maksimum 2 . 16 = 32 elektron, dan seterusnya
Penyusunan elektron pada kulit atom disebut dengan konfigurasi elektron. Konfigurasi suatu elektron dapat digunakan untuk menetukan posisi atom dalam tabel periodik unsur. Jumlah elektron pada kulit terakhir atau disebut dengan elektron valensi menentukan sifat kimia suatu atom.
Nomor golongan = elektron pada kulit terakhir = elektron valensi
Nomor periode = jumlah kulit
Untuk unsur-unsur segololngan maka akan memiliki elektronvalensi yang sama, begitu juga untuk unsur yang satu periode memiliki jumlah kulit yang sama.
[tex]\boxed{\boxed{\bold{Diket}}}[/tex]
Logam alkali
[tex]\boxed{\boxed{\bold{Ditanya}}}[/tex]
Konfigurasi elektron logam alkali
[tex]\boxed{\boxed{\bold{Jawab}}}[/tex]
Logam Alkali (Golongan IA)
Logam alkali adalah logam golongan IA. Logam alkali merupakan logam pembentuk senyawa basa, hal ini dikarenakan logam alkali jika direaksikan dengan air akan membentuk senyawa basa yang mudah larut dalam air.
Logam alkali terdiri dari unsur :
₃Li = 2. 1
₁₁Na = 2. 8. 1
₁₉K = 2. 8. 8. 1
₃₇Rb = 2. 8. 18. 8. 1
₅₅Cs = 2. 8. 18. 18. 8. 1
₈₇Fr = 2. 8. 18. 32. 18. 8. 1
[tex]\mathbf{Pelajari~Lebih~Lanjut }[/tex]
Konfigurasi elektron berdasarkan subkulit https://brainly.co.id/tugas/10303795 Konfigurasi elektron kulit dan sub kulit https://brainly.co.id/tugas/628604#, https://brainly.co.id/tugas/12361194# Konfigurasi elektron dengan melihat nomer atom pada tabel periodik unsur https://brainly.co.id/tugas/9002990 Konfigurasi elektron gas mulia https://brainly.co.id/tugas/20982940 Konfigurasi elektron golongan IA https://brainly.co.id/tugas/18696234
[tex]\boxed{\bigstar}\boxed{\bold{Semoga~Membantu}}\boxed{\bigstar}[/tex]
[tex]\boxed{\bigstar}\boxed{\bold{ionkovalen}}\boxed{\bigstar}[/tex]
[tex]\mathbf{Detil~Jawaban }[/tex]
Mapel : Kimia
Bab : Struktur Atom
Kelas : X
Semester : 1
Kode : 10.7.2
Kata kunci : konfigurasi elektron, kulit, logam alkali, neils bohr, golongan IA
20. Lengkapi tabel berikut! 1.Unsur 20Ca Konfigurasi elektron? Perubahan elektronnya melepas/menerima elektron? Konfigurasi stabil? Ion yg terbentuk? 2.Unsur 35Br Konfigurasi elektron? Perubahan elektronnya melepas/menerima elektron? Konfigurasi stabil? Ion yg terbentuk? 3.Unsur 8O Konfigurasi elektron? Perubahan elektronnya melepas/menerima elektron? Konfigurasi stabil? Ion yg terbentuk? 4.Unsur 13Al Konfigurasi elektron? Perubahan elektronnya melepas/menerima elektron? Konfigurasi stabil? Ion yg terbentuk? 5.Unsur 19K Konfigurasi elektron? Perubahan elektronnya melepas/menerima elektron? Konfigurasi stabil? Ion yg terbentuk? Tolong kak... Sekian terimakasih....
5. - 2.8.8.1
- melepas elektron
- 8
- K pamgkat (-)
0 comments: