Wednesday, May 4, 2022

Puisi Tentang Perasaan Senang


Puisi Tentang Perasaan Senang

tulis lah puisi tentang perasaan senang​

Daftar Isi

1. tulis lah puisi tentang perasaan senang​


Jawaban :

Senang

Hatiku terasa bergejolak

Seakan hilang semua beban

Hanya raut tertawa yang ku buat

Entah mengapa hatiku berbunga - bunga

Rasa marah tertelan oleh rasa ini

Hari terasa sangat cepat

Hari terasa sangat menyenangkan

Ku ingin hari - hari ku selalu begini

Tapi ku tak tahu

Mungkin besok terjadi sesuatu

Hanya Tuhan yang tahu

Ku hanya bisa merasakan

Merasakan rasa senangku ini

Dan berharap

Orang - orang disekitarku ikut merasakannya

Penjelasan:

Semoga membantu


2. Buatlah Puisi tentang Perasaan Senang!


Jawaban:

hari ulang tahun ku

saat ini aku senang sekali karena hari ini aku berulang tahun aku dapat banyak kado dari teman teman ku

aku begitu senang sekali aku juga dapat mobil baru toko baru motor baru hari ini aku bersyukur sekali


3. Ungkapkan perasaan baik senang maupun sedih,melalui puisi


Jawaban:

Ekspresi

Penjelasan:

Ekspresi=> proses ungkapan emosi atau perasaan di dalam proses penciptaan karya seni, proses ekspresi bisa diaktualisasikan melalui media. Media musik bunyi; media seni rupa adalah garis, bidang dan warna; media tari adalah gerak, media teaer adalah gerak, suara dan lakon.


4. Ungkapkan perasaan baik senang maupun sedih, melalui sebuah puisi


Jawaban:

Ekspresi

Penjelasan:

Ekspresiadalah

proses ungkapan emosi atau perasaan di dalam proses penciptaan karya seni, proses ekspresi bisa diaktualisasikan melalui media. Media musik bunyi; media seni rupa adalah garis, bidang dan warna; media tari adalah gerak, media teaer adalah gerak, suara dan lakon.


5. Bulan terlihat bersinar malam itu terasa dinggin suasananya pun menyenangkan semua terlihat bangga dan bahagia. Tulislah kesan yang ada pada puisi diatas


kesannya adalah bahagia, sesuai dengan kata terakhir yang tertulis pada puisi di atas.


6. Perasaan hati senang sedih dan bahagia saat membacakan puisi disebut a abstraksi b internasi c lafal d jeda


Jawaban:

A. abstraksi

Penjelasan:

semoga membantu ^_^


7. Tolong buatin 3 bait puisi tentang perasaan senang


Walau kecil akau bahagia bersamamu...

dan kesederhanaan ini menjadikan kita lebih istemewa dibanding yang lain...

semua yang telah kita lalui bersama menjadikan ku merasa sangat senang..

moga bermanfaat
Hatiku amat bergembira
ketika ku lihat kembali
setelah berbulan bulan lamanya
melimpah ruah hasil panen


8. buatlah satu puisi karanganmu sendiri yang mewakili perasaanmu pada saat ini. perasaan gw sekarang senang+sedih senangnya karena kumpul sama keluarga sedihnya lagi sakit


semangat ya kakaaa. cepet sembuhh


9. Coba Buatlah Suatu Puisi Mengenai Perasaan Senang/Bahagia (minimal 5 bait) ! Jangan ngasal ya....point gede terima kasih.... ​


Jawaban:

Puisi Bahagia itu Sederhana

Senyum bagi ku bisa merubah situasi menjadi lebih damai..

Berbuat baik kepada orng lain adalah tujuan hidup ku…

Pernah berpikir aku merasa orang paling hina di dunia ini..

Tapi buat apa aku berpikir sejelek itu…

Biarlah apa yang menjadi tujuan ku itu emang jalan ku…

Entah apa yang orang pikir tentang ku itu jelek itu penilain mereka..

Apa pun yang ku perbuat kalau itu emng baik jalani lah…

Dan apa yang menurut ku itu jelek tinggalkan lah…

Hidup ku emang tak sempurna dan memang tak ada yang sempurna..

Tapi buat ku berbuat lah semampu kita bisa…

Apa yang membuat kita bahagia jalani dengan iklas..

Terkadang hidup ini memang keras…

Taukah kau apa yang membuat orang lain bahagia bukan harta semata..

Tapi kebaikan yang bisa ku berikan kepada semua orang dengan penuh cinta..

Tanpa imbalan, tanpa pamrih dan tanpa mengharapkan itu semua…

Maka ku akan tersenyum dengan penuh rasa bangga…

Bahagia itu emang sederhana tak perlu hanya dilakukan dengan harta…

Hanya dengan kita berbuat baik kepada semua orang dan membantu nya..

Mungkin akan terasa lebih indah dan berilah senyuman manis mu untuk nya ..

Jangan pernah merasa semua orang akan bahagia dengan limpahan harta..

Percayalah kebahagiaan itu memang sederhana…

Hanya dengan membuat orang tersenyum bagi ku itu bahagia yang sesungguh nya

Penjelasan:

semoga bermafaat


10. Buatlah sebuah puisi tentang hal-hal yang menyentuh perasaanmu menyenangkan atau menyusahkan.ungkapkan perasaanmu dan pikiranmu sehiga menjadi puisi yang indah .untuk itu jangan lupa gunakan pilihan kata rima dan rima yang tepat


Saat kutatap matamu
Seolah sedang kupandangi langit malam
Atau indahnya mentari terbit
Banyak arti dari dua hal itu
                             Begitu pula bintang-bintang di atas sana
                             Kulihat tlah kau tempuh perjalanan panjang
                             Tuk sampai di tempatmu kini berada
                              itulah engakau sekarang
ku tak akan menyerah 
meskipun langit mulai mengeras
kan kuberikan semua cintaku
hanya untuk mu seorang 






11. contoh puisi tentang perasaan senang 3 paragraf 4 baris


maaf yaaa klo salah..

12. buatlah puisi sesuai perasaan (misal perasaannya lagi senang)..tolong bantu ya


anggin berdesir Di pantai
burung berkicau dengan merdu
embun pagi membasahi rumput 2
itulah Indonesia ku
sawahnya menghijau gunungnya tinggi menjulang

Indonesia ku tanah air ku
disana aku dibesarkan
Dan Di sanalah aku menutup mata

MAAF JIKA SALAH

13. perasaan sedih atau senang yang di tunjukkan dengan mimik atau raut muka pembaca puisi disebut ....?​


Jawaban:

expresi

karena mimik artinya expresi wajah dan ketika kita membaca suatu puisi agar lebih memberikan kesan yang menarik pada pendengar makan harus menggunakan expresi sesuai puisi yang di baca.


14. 5. Puisi adalah karya sastra yang dibuat seorang penulisuntuk mengungkapkan perasaannya, apakah itu perasansedih, senang, marah, dll.Ciptakanlah puisi untuk mengungkapkan perasaanmutentang cara belajar ( sekolah ) dimasa pandemi Covid-19 saat ini. Minimal dua bait!​


Jawaban:

kau yang berasal dari wuhan

kau kecil tapi mematikan

menyebar tiba tiba tanpa pemberitahuan

karena mu banyak orang yang menjadi korban

oh covid sembilan belas

karenamu guruku ngespam tugas

karenamu aku ditimpa banyak tugas

semoga kau cepat cepat terhempas

jgn lpa fllw ig aku @zalfairmaya_


15. 3.jelaskan makna dari puisi tersebut !puisi nya bonekaku yang cantikbonekaku yang lucubonekakuaku senang di dekatmubila engkau hilang maka dunia initerasa hampa dan sunyitolong jawab cepat soalnya mau di kumpulkan​


Jawaban:

tidak ada yg sebanding dengan boneka

Jawaban:

aku sangat suka bonekaku

Penjelasan:

maap klo salah/nggladur


16. buatkan puisi bertemakan perasaan seseorang yang senang ketika mendengar bahwa ia menjadi juara​


Jawaban:

Malam itu...

Malam yang tak pernah ku harapkan sebelumnya.

Malam yang tak pernah saya impikan

Malam itu...

Dia datang

Dan aku tersenyum bahagia

Bahwa aku menjadi seorang juara yang tak terduga


17. Perasaan sedih,senang,dan bahagia saat membaca puisi disebut… *


Penjelasan:

. Pelafalan

Pelafalan adalah suatu proses atau usaha untuk mengucapkan bunyi bahasa, baik itu suku kata, kata, frasa, ataupun kalimat sesuai dengan jiwa dan tema puisi.

2. Intonasi

Intonasi adalah penyajian tinggi rendah irama puisi dengan memerhatikan jenis-jenis tekanan, seperti tekanan dinamik, tekanan nada, dan tekanan tempo. Simak penjelasannya di bawah ini.

a. Tekanan dinamik

Tekanan dinamik, yaitu tekanan pada kata yang terpenting menjadi sari kalimat atau bait puisi.

b. Tekanan nada

Tekanan nada, adalah tekanan tinggi rendah, perasaan girang, gembira, marah, sedih, gundah, galau, dan suasana hati lainnya.

c. Tekanan tempo

Tekanan tempo, yaitu lambat atau cepatnya pengucapan suku kata atau kalimat.


18. wahai sahabat untuk selamanya kita percaya tebarkan arah jangan pernah lelah untuk sahabat susah dan senang kita bersama persahabatan kita jangan terpisah kan oleh waktu tak terasa kita akan berpisah...apa tema puisi tersebut?​


Temanya adalah Persahabatan

Jawaban:

Persahabatan

Semoga Membantu:)


19. Saya minta tolong sekali,buatkan puisi tentang perasaan senang 2 bait .Terima kasih banyak ♡


Indah ...
Fajar menyingsing
Kicau burung bernyanyi
Mengajak alam menyongsong pagi

Desir angin bangunkan dahan
Sepoi lembut menyapa
Rumput, ilalang
Goyangentah kenapa....
hatiku terasa ingin meledak
aku tak dapat berhenti tersenyum
seyumku menghiasi wajahku hari ini

perasaan apa ini?
aku tak dapat mengetahuinya
setelah aku bertanya tanya dalam diriku,
ternyata beginilih rasanya senang
maaf ya kalau jelek aq cm bisa buat seperti ini
maaf.....

20. Buatlah sebuah puisi tentang hal-hal yang menyentuh perasaanmu menyenangkan atau menyusahkan.ungkapkan perasaanmu dan pikiranmu sehiga menjadi puisi yang indah .untuk itu jangan lupa gunakan pilihan kata rima dan rima yang tepat


ibu

waktu kecil ku ditimangnya
selalu dimanjakannya diriku
kasih sayang selalu dilimpahkannya kepadaku
Tak dibiarkannya aku jatuh
Kini Dia Telah Pergi pergi jauh dariku hilang dari hadapanku dia yang dulu selalu di dekatku kini hilang sirna tak pernah kembali ke sisiku ibu Anakmu ini sekarang sudah besar kembalilah kehadapan anakmu ini jangan buat aku menangis hanya karena sayang mu Mengapa malaikat surga telah menjemput nyawamu membuat hatiku menangis tersedu-sedu kini ku harap ibu diterima disisi-nya

Video Terkait


Previous Post
Next Post

0 comments: